PT KA OPERASIKAN KRL MALAM HARI
(Jakarta, 3/06/08) PT Kereta Api (PT KA) Divisi Jabotabek mulai Senin 9/06/08 mendatang akan mengoperasikan KRL Ekonomi AC malam hari (setelah pukul 20.00 WIB). Hal tersebut dikemukan oleh Kepala PT KA Divisi Jabotabek Ahmad Muzakir dalam jumpa pers di kantor Divisi Angkutan Perkotaan Jabotabek, Jakarta, Selasa (3/6).
-
Biro Komunikasi dan Informasi Publik