LARANGAN TERBANG EU LEBIH KARENA PERMASALAHAN PERSEPSI
(Jakarta, 15/07/08) Menteri Perhubungan Jusman Syafii Djamal menegaskan, pemberlakuan larangan terbang terhadap seluruh maskapai Indonesia oleh Uni Eropa bukan dilandasi pada pemeriksaan terkait keselamatan seperi yang selama ini digembar-gemborkan Eropa. Akan tetapi, menurut Menhub, alasan dikeluarkannya larangan tersebut lebih karena persepsi Uni Eropa terhadap Indonesia.
-
Biro Komunikasi dan Informasi Publik