Kemenhub Segera Kerjasamakan Pengelolaan Infrastruktur Perhubungan
JAKARTA - Kementerian Perhubungan pada tahun ini akan segera melakukan kerjasama pengelolaan beberapa infrastruktur perhubungan seperti bandara dan pelabuhan ke pihak BUMN dan swasta. Hal tersebut disampaikan Menteri Perhubungan usai menghadiri acara Forum BUMN 2016 di Jakarta, Kamis (3/11).
- Biro Komunikasi dan Informasi Publik