Ketua Komisi V DPR RI dan Menhub Rumuskan Evaluasi Penyelenggaraan Angkutan Lebaran
BAKAUHENI - Ketua Komisi V DPR RI, Fary Djemy Francis dan Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi sepakat merumuskan beberapa evaluasi yang dapat digunakan sebagai perbaikan kualitas penyelenggaraan Angkutan Lebaran tahun depan.
- Biro Komunikasi dan Informasi Publik