Uji Coba Direct Train untuk Alternatif Moda Nataru 2024/2025
Jakarta - Berbagai upaya terus dilakukan untuk menjaga kenyamanan, efisiensi, serta konektivitas angkutan Natal 2024 dan tahun baru 2025. Salah satunya melalui inovasi kereta tanpa transit atau direct train yang menghubungkan Stasiun Gambir, Jakarta dengan Stasiun Semarang Tawang Bank Jateng.
-
Biro Komunikasi dan Informasi Publik